Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy mengatakan negaranya tinggal "10 persen" lagi untuk mencapai kesepakatan mengakhiri perang dengan Rusia, sembari menegaskan bahwa Ukraina tidak akan menerima "kesepakatan lemah" yang bisa memperpanjang konflik.
Dinas Lingkungan Hidup (DLH) DKI Jakarta menyiagakan 3.395 personel kebersihan untuk mengantisipasi timbulan sampah saat perayaan malam pergantian tahun sekaligus memastikan Jakarta kembali bersih pada keesokan harinya.
Sejumlah syarat harus diperhatikan sebelum membayar pajak kendaraan, yakni membawa beberapa dokumen seperti KTP, BPKB dan STNK asli yang disertai lampiran fotokopi.
Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo berziarah ke makam Marsinah di Desa Nglundo, Nganjuk, Sabtu (27/12/2025).
Juru Bicara KPK, Budi Prasetyo, menyampaikan bahwa fasilitasi ibadah Natal merupakan bentuk penghormatan terhadap hak para tahanan dalam menjalankan keyakinan agamanya.
Pertemuan khidmat yang diprakarsai para masyayikh dan mustasyar NU ini secara resmi mengakhiri konflik internal yang berlangsung selama beberapa bulan terakhir.
Jaksa Agung mengungkapkan bahwa dirinya tidak pernah henti-hentinya mengingatkan para anggota kejaksaan untuk jangan coba-coba melakukan perbuatan tercela, seperti main-main kasus, apalagi korupsi.
Lebislator Dapil Aceh ini memandang bahwa krisis air bersih menjadi persoalan serius karena banyak sumber air warga rusak atau tercemar akibat banjir dan longsor.
Putusan terhadap Kim Keon-hee, eks ibu negara Korea Selatan (Korsel), istri mantan presiden Yoon Suk-yeol yang sudah dimakzulkan, akan dibacakan pada 28 Januari 2026, lapor kantor berita Yonhap pada Rabu.
Foto yang diabadikan menggunakan drone pada 26 November 2025 ini menunjukkan kawanan burung migran terbang di atas Danau Poyang di wilayah Hukou, Provinsi Jiangxi, China timur. (Xinhua/Wan Xiang)