Jenis Makanan Untuk Sahur Yang Membantu Perut Kenyang Lebih Lama

Praktisi Kesehatan Masyarakat dr. Ngabila Salama mengatakan terdapat sejumlah jenis makanan sehat yang baik dikonsumsi pada waktu sahur dan membantu perut merasa kenyang lebih lama.

Jerman Peringatkan "Era Baru Kezaliman" Usai Kisruh Trump-Zelenskyy

Menteri Luar Negeri Jerman Annalena Baerbock mengkritik Presiden AS Donald Trump karena merongrong Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy, serta menyebut pertikaian yang menegangkan di Gedung Putih sebagai tanda lain dari "era baru kezaliman" di dunia saat ini.

Pakar Pangan Unej Paparkan Tips Penuhi Kebutuhan Gizi Selama Puasa

Pakar pangan Fakultas Teknologi Pertanian (FTP) Universitas Jember (Unej) Dr Nurhayati memaparkan sejumlah tips untuk memenuhi kebutuhan zat gizi selama berpuasa satu bulan penuh pada saat sahur dan berbuka di tengah program efisiensi yang diterapkan oleh pemerintah.

Ancol Masih Berupaya Mengatasi Kiriman Sampah Laut

Manajemen PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk (PJAA), Jakarta Utara masih berupaya mengatasi sampah kiriman dari laut salah satunya dengan mengerahkan petugas kebersihan.